Al-Irfani: Journal of Al Qur'anic and Tafsir mempublish artikel berkualitas dari hasil penelitian dalam bidang kajian al Qur'an dan Tafsir. Artikel yang dipublish menjadi referensi dan rujukan dalam menyelesaikan berbagai persoalan terkait dengan disiplin ilmu al Qur'an dan Tafsir serta integrasi dalam bidang disiplin ilmu lainnya bersifat teks, kontekstual dalam kehidupan masyarakat sehari-hari. Kajian meliputi tema tentang isu-isu seputar ilmu al Qur'an, ragam tafsir, Hermeneutika Kontemporer, Dirkursus Living Qur’an, manuskrip Al-Qur’an, Tafsir Gender, relasi Al-Qur’an dan Budaya Pop, digital Al-Qur’an, tahsin dan tarjamah Al-Qur’an. Kami mengundang para peneliti untuk mengirim artikel ke Journal Al Irfani. Dewan redaksi menerima karya ilmiah yang belum pernah diterbitkan sebelumnya.
Jurnal ini merupakan jurnal peer-review dengan akses terbuka bagi siapa saja dalam konteks berbagi pengetahuan penelitian secara global.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License